PT Pertamina (Persero) semakin menguatkan komitmen untuk mendukung pertumbuhan ekonomi berbasis pesantren melalui kerjasama dengan Koperasi Pondok Pesantren Umat Rejaning Karyo (Ureka). Peluang kerjasama tersebut terungkap secara simbolis di sela-sela…

Kebutuhan akan energi dalam bentuk bahan bakar minyak (BBM), Liquified Petroleum Gas (LPG) produk turunan lainnya seperti pelumas serta petrokimia di wilayah Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB) dan…

Di tengah pandemi, PT Pertamina (Persero) melalui anak usahanya PT Pertamina International Shipping (PIS) terus berusaha mengembangkan sayapnya dengan meluncurkan kapal tanker Very Large Crude Carrier (VLCC) berkapasitas 2 juta…

PT Pertamina (Persero) memastikan kesiapannya dalam menghadapi transisi energi global dengan menjalankan inisiatif strategis untuk pengembangan green energy sekaligus mendukung target pemerintah dalam pengembangan energi baru terbarukan. Mengacu pada rencana…

Konsumsi Bahan Bakar Minyak Berkualitas (BBK) Nonsubsidi baik jenis gasoline maupun gasoil di Sumatera Selatan kian diminati. Tercatat, konsumsi bahan bakar nonsubsidi jenis gasoline pada bulan Agustus melampaui konsumsi bulan…

PT Pertamina (Persero) meningkatkan investasi hingga 84% untuk bisa terus agresif melakukan pengeboran sumur. Dengan meningkatnya investasi, Pertamina menargetkan mengebor 411 sumur, meningkat sebesar 17% dibanding tahun 2019 yang tercatat…

Revolusi Industri 4.0 menuntut adanya inovasi baru, tak terkecuali pada bidang perminyakan. Digandeng Pertamina, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) gelar Forum Ideasi Riset guna mencari ide-ide baru di bidang perminyakan.…

Menjelang persiapan Hari Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 (Nataru), Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif memastikan pasokan dan alur distribusi Bahan Bakar Minyak (BBM) dan Liquefied…

Pemerintah memastikan program Bahan Bakar Minyak (BBM) Satu Harga terus bergulir. terutama bagi wilayah perbatasan. Kini masyarakat di Kabupaten Gayo Leus, Aceh akhirnya bisa menikmati BBM satu harga setelah Kementerian…

PT Pelabuhan Indonesia (Plindo) dan PT Pertamina sepakat menjalin kerjasama bisnis dalam kerangka sinergi BUMN yang lebih kokoh. Kerja sama terkait pendistribusian energi di seluruh wilayah pelabuhan di Indonesia yang…